Saturday, August 04, 2007

Vario

bismillahirrahmanirrahim

ketemuan lagi dengan Afoe nih....tapi Afoe-nya lagi binun....binun (bukan
bingung lho....)
Binun = lagi kampungan. Ada orang bilang lagi ndeso².
Apa yang salah dengan predikat ndeso....yang penting sholeh :)


Selama ini jadi pengagum Vario....eh malah ketika dipinjamin Vairo oleh My
Mom boss kelabakan gini.

Asli....ini kali pertama Afoe makai motor Vairo milik bos.
Biasanya Afoe makai motor sendiri atau makai motor kantor untuk keperluan
pekerjaan.
Tidak untuk siang ini. Afoe makai motor Vario.

Ada 2 perasaan.

1. Bangga karena dipercaya untuk properti bos...hanya orang² yang
beruntung yang dapat memakainya.....( Kata sapa? Yahh...kata afoe)

2. Binun, lantaran Afoe belum lihat makai motor Vario.

Afoe segera muter² ke lantai 2 untuk cari informasi bagaimana cara
mengendarai Vario. (Asli malu bro.......tapi gimana lagi) kalo ga nanya
malah bahaya...

Alih² malu, malah dapat pengetahuan.

Alhamdulillah di lantai 2, ada orang (siswa) yang paham dengan motor
otomatis.
Meski berbeda merk( mio ) dia menyampaikan manual sistem.

Dengan seksama selama 2 menit Afoe dengarkan siswa itu menjelaskan.

Coba perhatikan, khususnya bagi para orang ndeso yang belum pernah/tidak
bisa memakai motor otomatis.

a. Masukan kunci ke dalam port-nya

b. Tarik pelatuk rem sedikit
Ini penting, karena mesin tidak akan hidup jika pelatuk rem tidak ditarik.
Keliatannya rem ini juga menjadi rangkaian mesin Vario agar bisa dihidupkan.

c. Tekan tombol starter,
Untuk Vario, tombolnya berwarna kuning. Ndak tahu yang lain.

d. Mulailah menarik gas Vario,
Cukup sedikit demi sedikit, karena mesin Vario cukup responsif.
Pelan tapi pasti....

Terakhir nikmatilah perjalanan bersama motor mungil nan lincah.

Afoe langsung beradaptasi.
Enak juga mengendarai Vario.
Empuk.....(kalo yang ini mungkin masih baru)
Mesin lembut (yang ini mungkin juga masih baru)

Vario yang afoe kendaraai saat ini biasanya dipakai oleh Ibu bos...
Mungkin karena terbiasa dipakai ibu² jadi tetap lembut.
Tak pernah buat ngebut,kecuali kali ini. AFoe ngebut.

Oh yahh,untuk langkah e. Mematikan mesin.
Pelan gas, gas akan otomatis kembali jika tidak ditarik.
Roda berhenti berputar.
Untuk memastikan tidak jalan, tarik pelatuk rem depan dan belakang.
Raih kunci yang menempel di port-nya dan putar ke arah signal Off.

Ambil kunci dan parkir di tempat yang mana.

Oke...gitu yahh....

ada yang ngajak Afoe mbonceng Vario.....

No comments: